Sabtu, 26 Maret 2011

Kendaraan Perang Online,Menang di Dunia Dan akhirat

Bismillah,
"Barangsiapa menunjukkan kepada kebaikan, maka baginya pahala seperti pahala orang yang mengamalkannya"
[HR. Muslim]
   Daripada melihat perang dinyata lebih baik memikirkan menolong sesama dengan cara yang berbeda yaitu perang melawan kemiskinan..agar saudara2 kita bisa hidup lebih baik.
   Kadang kita sebagai manusia selalu Ingin melihat orang bahagia..menolong sesama adalah fitrah kita sebagai manusia...tapi kadang keterbatasan manusia keinginan baik kita kadang tak terlaksana karena waktu,tenaga maupun uang[uang yang banyak maksudnya..dan tidak pelit juga sich..hehee] berdakwah adalah salah satunya kita bisa mengajak orang/teman menjadi mengetahui tentang hidup dan tuhannya agar menjadi manusia yang lebih baek..


  

    Tapi berdakwah harus mengetahui ilmunya dulu .Pengertian ilmu dakwah"
Ilmu dakwah adalah suatu ilmu yang berisi cara-cara dan tuntunan untuk menarik perhatian orang lain supaya menganut, mengikuti, menyetujui atau melaksanakan suatu ideologi, agama, pendapat atau pekerjaan tertentu. Orang yang menyampaikan dakwah disebut "Da'i" sedangkan yang menjadi obyek dakwah disebut "Mad'u". Setiap Muslim yang menjalankan fungsi dakwah Islam adalah "Da'i".

  Nach di sinilah kesulitan kita sebagai manusia karena mempunyai keterbatan dalam soal dakwah karena yang diberitahukan kepada orang/temen adalah harus benar dan shahih.Karena Isi dakwah adalah "
Tujuan utama dakwah ialah mewujudkan kebahagiaan dan kesejahteraan hidup di dunia dan di akhirat yang diridai oleh Allah. Nabi Muhammad SAW mencontohkan dakwah kepada umatnya dengan berbagai cara melalui lisan, tulisan dan perbuatan

   Maka sekarang diciptakanlah Mesin Tebar Dakwah Online klik disini klo ingin mengetahui lebih lanjut..karena Sistem Manual Mempunyai keterbatasan coba anda Liat..
Sepert kata Rasululloh :

"Barang siapa menyiapkan kendaraan perang di jalan Allah berarti ia telah ikut berperang, dan barang siapa meninggalkan perang tetapi menggantinya dengan kebaikan berarti ia pun telah ikut berperang." (HR. Bukhari, Muslim, Abu Daud dan Tirmidzi).
Ada yang mengikhlaskan ilmunya. Ada yang mengikhlaskan tenaganya. Ada yang mengikhlaskan rupiahnya. Ada yang mengikhlaskan waktunya. Sehingga majalah dan progran tebar dakwah ini akhirnya terwujud dan berjalan.

beberapa cara yang biasa dilakukan dalam "menunjukkan pada kebaikan"
:: SISTIM MANUAL ::

Ada beragam cara dalam menunjukkan pada kebaikan, seperti; Mengajar, Ceramah, Presentasi, Diskusi, Seminar, Training, dll. Tetapi tidak semua orang memiliki kemampuan untuk bisa melakukan itu.
Bagi yang mampu pun akan terbatas, tidak mungkin siap 24 / 7 nonstop. Tenaga yang terbatas, waktu terbatas, juga kesempatan yang terbatas.
  • Apakah anda bisa ceramah/khutbah dan sanggup siap sedia 24 jam / 7 hari penuh melakukannya, kapanpun diminta ?
  • Apakah anda bisa mengajar/presentasi/kursus dan sanggup siap sedia 24 jam / 7 hari penuh melakukannya, kapanpun diminta ?
  • Apakah anda bisa diskusi/seminar dan sanggup siap sedia 24 jam / 7 hari penuh melakukannya, kapanpun diminta ?
  • Apakah anda bisa face to face dan sanggup siap sedia 24 jam / 7 hari penuh melakukannya, kapanpun diminta ?
Betapa memiliki kemampuan, keahlian dan ketrampilan saja tak cukup, masih perlu gelar, ketenaran, persaingan, promosi diri, dll. yang orang-orang tertentu saja yang mampu.
Jika hanya terpaku pada kebiasaan cara cara tersebut - dalam upaya menunjukkan kebaikan dan meraih pahalanya - maka tak banyak yang bisa mendapatkannya.
Karenanya MESIN AMAL DIGITAL ini dihadirkan untuk semua orang. Tanpa memerlukan berbagai keahlian tersebut diatas. Cukup bermodalkan bisa berinternet.

Cara Cerdas Dan Smart Beramal Meraih Pahala Dari "Menunjukkan Pada Kebaikan"
:: SISTIM MESIN AMAL DIGITAL ::


Begitu banyak keterbatasan dalam "Menunjukkan Pada Kebaikan" ketika dilakukan secara Manual dan sendiri sendiri.
Oleh karena itulah Mesin Amal Digital ini dihadirkan sehingga semua keterbatasan dapat teratasi. Begitu juga berbagai kendala seperti; merasa tak pantas, tak layak, diri belum bersih, kotor, dll, karena dengan Mesin Amal Digital ini:
  • Tidak memerlukan keahlian dan ketrampilan khusus asal bisa berinternet sudah cukup.
  • Tidak perlu gelar, jabatan dan status sosial apapun. Tak peduli bagaimanapun latar belakangnya.
  • Tidak perlu waktu khusus tertentu, tempat dan peralatan khusus apapun. Siap sepanjang 24/7 kapanpun diperlukan. Bahkan dapat menjangkau ke seluruh penjuru dunia.
  • Bisa dilakukan dimana saja, sambil apa saja, kapan saja. Sambil mengerjakan pekerjaan rumah seperti Ibu Ibu Rumah Tangga misalnya.
  • Hemat waktu, tenaga, pikiran, Praktis, dan efektif. Cukup dari depan komputer anda hampir hanya tinggal klik dan klik mouse saja.
   Dapatkan konten2 Menarik lainnya secara Gratis Tentang Mesin Dakwah Islam dan Amaliyah2nya klik disini..!!! Semoga bermanfaat kritik dan sarannya ditunggu..penulis hanya ingin menyebarkan kebaikan agar hidup kita sama2 lebih baik dapat saling tolong menolong walaupun hanya lewat dunia maya..karena duniamya sekarang menjadi kebutuhan yang sangat pesat perkembangannya..dari bangun tidur sudah buka internet baik melalui hp atau pun perangkat2 lainnya.Dan alangkah baiknya kalau kita bangun tidur membaca pencerahan2 tentang agama islam agar menjadi pribadi yang lebih peka..wassalam...udah ach terlalu banyak kayaknya tulisannya..salah dan khilaf mohon dimaafkan...".sukses selalu jangan takut berbagi yang baik karena akan kembali kepada kita juga hasilnya [causa prima]



"Apabila mati seseorang anak adam itu, maka terputuslah amalannya kecuali tiga perkara yaitu sedekah jariah, ilmu yang bermanfaat dan anak yang soleh yang selalu mendoakan kepadanya".( Hadis Riwayat Muslim )
 Baca berita menarik Lainnya yukss di Beranda klik disini !!!

0 komentar:

Posting Komentar

Silakan tinggalkan komentar anda..agar blog saya lebih bagus lagi mohon sarannya terima kasih sudah berkunjung..BLOG INI DOFOLLOW!!Salam ,Mohon Jangan SPam Ini untuk Backlink Anda Sendiri Nantinya.
Admin : Berita DuniaMaya
Nanti Saya akan berkunjung Ke Blog Sobat sooN !!!